Ada pemandangan tak biasa di minggu-minggu ini, secara serentak warga Desa Baturagung bergotong royong membersihkan lingkungan RT masing-masing, ada yang membersihkan saluran air, ada yang memotongi rumput sekitar jalan gang / RT. Ada juga...
Kamis, 26 Desember 2019, Sejumlah 6 Desa di Kecamatan Gubug Kabupaten Grobogan mendeklarasikan Desa STBM Utama di Balai Desa Tambakan. 6 Desa tersebut meliputi : Kemiri, Kunjeng, Tambakan, Baturagung, Ringinharjo dan Tlogomulyo. Sanitasi Total...
Minggu, 17 November 2019 Pada pagi yang cerah ini terdengar pengumuman dari Bapak Suberi ketua RT 08 RW 02 yang mengajak warganya untuk kerja bakti menata lingkungan sesuai anjuran pemerintah desa untuk jalankan program...